7 Hal Unik Mengenai Tulang Manusia merupakan hal menarik dan bisa
menambah ilmu pengetahuan untuk kita baca. Tulang Manusia merupakan
kerangka utama tubuh kita, Jaga dan rawatlah tulang kita dengan baik
berikut adalah 7 Hal Unik Mengenai Tulang Manusia :
1. Tulang paha manusia lebih kuat daripada dinding semen.
2. Kuku jari tangan tumbuh 4 kali lebih cepat dari kuku jari kaki.
3. Tulang iga bergerak sekitar 5 juta kali setahun,seiring nafas.
4. Kita dilahirkan dengan 300 tulang, tapi ketika dewasa tinggal 206.
5. Jika bersin terlalu keras dapat meretakkan tulang iga.
6. Anak-anak mempunyai 20 gigi awal. Orang dewasa punya 32
7. Tulang Paha adalah tulang terbesar dalam tubuh kita. Sedangkan Tulang
Sanggurdi adalah tulang terkecil dalam tubuh kita.
Tidak ada komentar:
Posting Komentar